Tahukah kalian pusat percetakan Al Qurán terbesar di dunia??
Iya benar sekali! King Fahd Al Qurán Printing.
Percetakan Al-Qurán ini diresmikan pembukaannya pada tahun 1985 oleh pemrakarsanya Raja Saudi Fahd bin Abdul Azis.
Berupa sebuah komplek yang luasnya mencapai 20 Ha, terletak 10 kilometer sebelah barat laut Masjid Nabawi.
Berupa sebuah komplek yang luasnya mencapai 20 Ha, terletak 10 kilometer sebelah barat laut Masjid Nabawi.
Percetakan ini dilengkapi dengan mesin-mesin sangat besar dan canggih, sehingga menjadi percetakan terbesar di dunia.
Tujuannya tak lain untuk menjamin kapasitas produksi Al-Qur'an dalam rangka mensuplay kebutuhan Kitab Suci dunia yang makin hari makin meningkat.
Fakta itu menjadikan percetakan mushaf Alquran ini merupakan yang terbesar di dunia dengan kapasitas cetak 30 juta eksemplar per tahun.
1 comments:
wah,,
aq baru tahu cim
Posting Komentar